Berdasarkan jadwal PPDB SMA/SMK Pengumuman hasil seleksi penerimaan peserta didik baru SMKN 1 Wirosari bisa dilihat pada hari Selasa, 30 Juni 2020 di web PPDB Provinsi Jawa Tengah
Cara Melihat Hasil Seleksi:
- Buka website https://jateng.siap-ppdb.com/ atau https://ppdb.jatengprov.go.id/
- Pilih jalur Afirmasi atau Prestasi
- Klik menu Seleksi
- Pilih sekolah cari SMKN 1 WIROSARI KAB. GROBOGAN
- Pilih Program Keahlian
Dokumen Yang Perlu Disiapkan:
- Buku rapor
- SKL asli dan FC
- Surat keterangan nilai rapor SMT 1 - 5 asli dan FC
- Akte kelahiran asli dan FC
- KK asli dan FC
- Piagam penghargaan yg diupload asli dan FC
- Ijasah asli dan FC bagi lulusan 2019 dan sebelumnya
- KIP/PKH/atau bukti lain bagi yang punya
- Surat keterangan anak tenaga kesehatan yg menangani covid 19 yg dikeluarkan Dinkes Provinsi bagi yg punya
- Surat pernyataan bermeterai yg menyatakan kebenaran dokumen dan kondisi kesehatan
- Bukti Pendaftaran
Jadwal Daftar Ulang:
Posting Komentar